Searching...
Friday, 22 November 2013

Mengetahui orang yang berhenti mengikuti (unfollow) di twitter

03:46
Hallo teman semua , oke langsung aja . Jika anda seorang pengguna twitter pasti anda kenal yang namanya follow dan diunfollow oleh pengguna twitter yang lainnya . Hmm ..sedikit membahas tentang pengalaman saya ya . Teman-teman di sekolah dan keluarga dekat saya pun banyak yang menggunakan twitter , saya sendiri saja yg tidak punya, daripada saya dibilang gak update atau segala macam tentang twitter , saya pun berniat tuk membuat juga haha :D, menurut saya twitter itu adalah Jejaring sosial kedua saya setelah facebook. Ketika saya pertama kali bermain di dunia twitter saya tidak mengerti apa itu retweet , tweet dan sebagainya , yang saya tahu cuma follower. Saya pun mencoba membuka profil punya teman dekat saya. Saya Bingung dan ada rasa-rasa terkejut melihat profilnya , ternyata teman saya mempunyai banyak sekali followersnya (pengikut) . Waktu saya tanya ke pemilik akunnya (teman saya) dia menjawab dengan santai dengan menggunakan cara auto-follow , trus dia berkata orang-orang yang banyak menggunakan auto follow tersebut biasanya menggunakan ManageFlitter , ManageFlitter tersebut berfungsi untuk mengetahui siapa orang yang berhenti mengikuti (unfollow) anda dengan cepat
Jadi intinya saya akan menjelaskan langkah-langkah menggunakan ManageFlitter

1) Langkah pertama Masuk ke website Manageflitter

 
2) Pilih sign in seperti gambar diatas

3) Langkah selanjutnya Klik Connect to Twitter untuk menghubungkan Manageflitter dengan Twitter anda

 

4) Jika ManageFlitter dengan Twitter anda terhubung , maka akan muncul tampilan seperti gambar diatas ini . Jika sudah , itu lah teman teman anda yang berhenti mengikuti anda . contoh seperti gambar diatas . anda bisa juga unfollow dengan cara klik unfollow yang telah dilingkarakan seperti gambar diatas

Demikian dari postingan saya , semoga bermanfaat bagi kita semua . Sebelumnya saya ucapkan terimakasih yang telah mau membaca postingan saya ini , dan saya juga mau meminta maaf jika ada salah kata yang kurang berkenan dihati teman semua .
byee :)



4 comments:

  1. nice info sob, sekarang waktunya ngecek siapa yg unfollow gue !

    ReplyDelete
  2. ternya ada trik ginian juga, ya..
    harus hati2 kalau mau unfollow orang

    ReplyDelete
  3. mantep gan..

    di tunggu yah kunjungannya

    ReplyDelete